Liputan6.com, Jakarta - Durian merupakan raja buah dengan aroma khas dan rasa yang lezat bagi sebagian orang. Namun, para penyuka durian sering merasa khawatir mengonsumsi durian karena takut meningkatkan kolesterol. Tapi, tahukah Anda bahwa durian sebenarnya tidak mengandung kolesterol?
Kekhawatiran ini muncul karena kandungan lemak jenuh dan gula yang tinggi di dalam durian. Oleh karena itu, konsumsi yang bijak sangat penting, terutama bagi penderita kolesterol tinggi. Artikel ini akan membahas 4 tips aman mengonsumsi durian tanpa khawatir kadar kolesterol meningkat.
Tidak ada komentar