4 Rute Baru TransJabodetabek akan Dioperasikan, Ada Alam Sutera-Blok M

4 Rute Baru TransJabodetabek akan Dioperasikan, Ada Alam Sutera-Blok M

jpnn.com - JAKARTA - Pemerintah Provinsi Jakarta bakal mengoperasikan empat rute TransJabodetabek dari Jakarta ke daerah penyanggah.

Kepala Dinas Perhubungan Jakarta Syafrin Liputo mengatakan bahwa saat ini pihaknya sedang melakukan kajian untuk mengoperasikan rute-rute tersebut.

Tidak ada komentar

Baca selengkapnya