1000 Hari Wafat Mbah Dimyati Rois, Gus Imin: Beliau Rujukan PKB

1000 Hari Wafat Mbah Dimyati Rois, Gus Imin: Beliau Rujukan PKB

jpnn.com - KENDAL - Ketua Umum Partai Kebangkitan Bangsa (PKB) Abdul Muhaimin Iskandar atau biasa dipanggil Gus Imin, menghadiri peringatan 1000 hari wafatnya pendiri Ponpes Al-Fadlu wal Fadilah Kaliwungu, Kendal, yang juga Ketua Dewan Syura DPP PKB 2018-2022 KH. Dimyati Rois.

Gus Imin mengatakan Kiai Dimyati Rois adalah sosok panutan yang telah mewarisi berbagai macam ilmu serta keteladanan dalam berbagai aspek kehidupan berbangsa, beragama, dan bernegara.

Tidak ada komentar

Baca selengkapnya