Viral Mobil Terobos dan Terseret Banjir di Bekasi, Ingat Jangan Sepelekan Genangan Air

Viral Mobil Terobos dan Terseret Banjir di Bekasi, Ingat Jangan Sepelekan Genangan Air

Liputan6.com, Jakarta - Banjir yang terjadi di Bekasi, harus memakan korban sebuah mobil yang hanyut terbawa arus. Berdasarkan informasi, kejadian yang viral di media sosial ini terjadi Kampung Nawit, Kecamatan Setu, Bekasi, Jawa Barat, Selasa (4/3/2025) pagi.

Tampak mobil berkelir putih itu nekat menerjang arus. Namun sayang, mobil tak bisa dikendalikan hingga akhirnya terseret arus banjir yang sangat kuat.

Tidak ada komentar

Baca selengkapnya