WhatsApp Update: Tambah Musik ke Status, Begini Caranya!

WhatsApp Update: Tambah Musik ke Status, Begini Caranya!

Liputan6.com, Jakarta - Pengguna WhatsApp di Indonesia mungkin kini sudah bisa menambahkan sentuhan musik ke Status mereka. Pasalnya WhatsApp update terbaru, meluncurkan fitur baru WhatsApp yang memungkinkan pengguna menambahkan musik ke foto atau video yang diunggah ke WhatsApp Status.

Mengutip laman WhatsApp Support, Jumat (14/3/2025), WhatsApp menyebut pihaknya mengembangkan dan kini menguji fitur-fitur baru, termasuk musik di WhatsApp Status.

Tidak ada komentar

Baca selengkapnya