WhatsApp Rilis Fitur Baru Untuk Paket Stiker

WhatsApp Rilis Fitur Baru Untuk Paket Stiker

jpnn.com, JAKARTA - WhatsApp, memperkenalkan fitur baru pembuat "Paket Stiker" yang bisa diakses langsung di layanannya tanpa memerlukan aplikasi tambahan.

Dengan adanya fitur itu, pengguna bisa membagikan paket stiker buatannya dengan mudah kepada pengguna lain dengan mengandalkan hanya aplikasi WhatsApp.

Tidak ada komentar

Baca selengkapnya