jpnn.com, BEKASI - RSUD dr. Chasbullah Abdulmadjid (CAM) Kota Bekasi mencetak sejarah sebagai rumah sakit umum daerah pertama di Indonesia yang mengadopsi AI Talent Management dari ESQ.
Inisiatif ini menjadikan Bekasi sebagai kota pelopor pemanfaatan teknologi kecerdasan buatan untuk manajemen sumber daya manusia (SDM) di sektor kesehatan.
Tidak ada komentar