Tiga Bandara Kembali Berstatus Internasional

Tiga Bandara Kembali Berstatus Internasional

jpnn.com, JAKARTA - Tiga bandara di Indonesia kembali berstatus internasional, hal itu dilakukan untuk mendukung pemerintah melakukan strategi ekonomi nasional, memperkuat sektor pariwisata dan mobilitas masyarakat,

Hal tersebut disampaikan oleh Menteri Perhubungan Dudy Purwagandhi. Kata dia, tiga bandara teraebut ialah, Bandara SMB II Palembang, Bandara H.A.S Hanandjoeddin Bangka Belitung, dan Bandara Jenderal Ahmad Yani Semarang.

Tidak ada komentar

Baca selengkapnya