Liputan6.com, Jakarta Pengacara kondang Hotman Paris Hutapea menjalani cek kesehatan setelah dilarikan ke Singapura saat ambruk di ruang sidang kasus pencemaran nama baik dengan terdakwa Razman Nasution. Sidang kala itu berlangsung di Pengadilan Negeri Jakarta Utara.
Kini, Hotman Paris rutin menjalani cek kesehatan di Negeri Singa. Presenter program Hotroom mengakui liver atau levernya bermasalah. Ada bakteri yang menyusup ke levernya dan bikin “onar” hingga tekanan darah anjlok.
Tidak ada komentar