jpnn.com, JAKARTA - Festival Nyanyian Anak Negeri (FNAN) 2025 menjadi ajang pencarian bakat vokal yang tidak hanya menonjolkan kemampuan bernyanyi, tetapi juga membentuk karakter anak bangsa yang berwawasan kebangsaan.
Program ini bertujuan menumbuhkan kecintaan terhadap budaya Indonesia di tengah gempuran globalisasi.
Tidak ada komentar