jpnn.com, JAKARTA - Disjoki Angger Dimas mengaku tidak tahu jika sidang kasus kematian putranya, Dante telah digelar dua kali.
Melalui akunnya di Instagram. Angger Dimas menyebut sidang pertama digelar pada 27 Juni lalu dan yang kedua pada 4 Juli 2024.
Tidak ada komentar