6 Gaya Outfit Larissa Chou saat Momong Anak Kedua, Tetap Modis dan Anggun

6 Gaya Outfit Larissa Chou saat Momong Anak Kedua, Tetap Modis dan Anggun

Liputan6.com, Jakarta Larissa Chou, figur publik yang selalu menjadi sorotan, tengah menikmati tumbuh kembang anak keduanya, Alesha Alifa Habatillah Rosadi. Setelah melahirkan pada 22 Juni 2024, penampilan Larissa cepat kembali langsing dan selalu tampil stylish dalam setiap kesempatan.

Gaya busana Larissa Chou seringkali menjadi inspirasi bagi para Muslimah di Indonesia. Konsisten dengan hijab dan busana tertutup, ia berhasil memadukan kesantunan dengan tren mode terkini. Penampilannya yang anggun dan modis selalu berhasil mencuri perhatian.

Tidak ada komentar

Baca selengkapnya