Sarifah Ainun: Pemerintah Harus Fokus ke TKW dan Korban TPPO, Bukan Reynhard Sinaga

Sarifah Ainun: Pemerintah Harus Fokus ke TKW dan Korban TPPO, Bukan Reynhard Sinaga

jpnn.com, JAKARTA - Anggota Komisi I DPR RI Sarifah Ainun Jariyah menyampaikan pemulangan Reynhard Sinaga dari Inggris bukanlah prioritas pemerintah. Menurutnya, ada banyak kasus lain yang lebih mendesak untuk ditangani, seperti perlindungan tenaga kerja wanita (TKW) dan korban perdagangan orang (TPPO).

Wacana pemulangan Reynhard Sinaga mencuat setelah Kementerian Koordinator Bidang Hukum, Hak Asasi Manusia, dan Keamanan, menyatakan bahwa pemerintah Indonesia telah mulai membangun komunikasi dengan pemerintah Inggris terkait kemungkinan pemulangannya. Wacana ini muncul setelah adanya permintaan dari keluarga Reynhard yang mengaku kesulitan berkomunikasi dengannya.

Tidak ada komentar

Baca selengkapnya