RUU MHA Jadi Prioritas, Pimpinan Baleg dari PKB Ungkap Alasannya

RUU MHA Jadi Prioritas, Pimpinan Baleg dari PKB Ungkap Alasannya

jpnn.com, JAKARTA - Wakil Ketua Baleg DPR RI Ahmad Iman Syukri menyebut Fraksi Partai Kebangkitan Bangsa (PKB) menjadikan RUU Masyarakat Hukum Adat (MHA) sebagai agenda legislasi prioritas.

Hal demikian dikatakan Iman saat hadir dalam diskusi penyusunan naskah akademik RUU MHA yang dilakukan Badan Keahlian DPR di Ruang Baleg, Jakarta, Jumat (11/7).

Tidak ada komentar

Baca selengkapnya