Mardiono Tegaskan Pentingnya Kebersamaan dalam Kegiatan Bukber Kader PPP

Mardiono Tegaskan Pentingnya Kebersamaan dalam Kegiatan Bukber Kader PPP

jpnn.com, JAKARTA - Di sisa waktu Ramadan, Plt Ketua Umum Partai Persatuan Pembangunan (PPP) Muhamad Mardiono memanfaatkannya sebagai momentum bersilaturahmi dengan para kadernya di wilayah.

Kali ini, Muhamad Mardiono dalam safari ramadan berbuka puasa bersama kader yang ada di wilayah Daerah Khusus Jakarta (DKJ), di Kantor DPW PPP Jakarta.

Tidak ada komentar

Baca selengkapnya