Brando PDIP Minta Dispenda Kawal Ketat Kebijakan Pramono Turunkan Tarif BBM Kendaraan untuk Warga Jakarta

Brando PDIP Minta Dispenda Kawal Ketat Kebijakan Pramono Turunkan Tarif BBM Kendaraan untuk Warga Jakarta

jpnn.com, JAKARTA - Anggota Komisi C DPRD Jakarta Brando Susanto dari Fraksi PDI Perjuangan merespons positif kebijakan Gubernur Jakarta Pramono Anung menurunkan tarif pajak bahan bakar kendaraan bermotor (PBBKB) pribadi menjadi 5 persen dan kendaraan umum sebesar 2 persen.

Brando memandang setiap pajak pemerintah/Pemerintah Daerah yang dipungut pasti memiliki dampak pada laju pembangunan di suatu wilayah, apalagi di daerah (pemerintah daerah).

Tidak ada komentar

Baca selengkapnya