Liputan6.com, Jakarta Selain pertumbuhan fisik, di tengah era yang serba cepat dan penuh tekanan, orangtua perlu memantau kesehatan mental anak.
Dokter spesialis anak Jessica Sugiharto mengungkapkan orangtua perlu memantau ekspresi emosi anak serta cara mereka berinteraksi dan merespons lingkungannya.
Tidak ada komentar