Panduan Diet Sehat untuk Penderita Diabetes, Bisa Makan Nasi Putih Tanpa Rasa Bersalah!

Panduan Diet Sehat untuk Penderita Diabetes, Bisa Makan Nasi Putih Tanpa Rasa Bersalah!

Liputan6.com, Jakarta - Banyak penderita diabetes yang merasa tertekan karena harus mengonsumsi obat seumur hidup. Namun, menurut Dokter Spesialis Gizi Klinik di Siloam Hospitals Lippo Village, dr. Mulianah Daya, M.Gizi, Sp.GK, ada cara alami yang dapat membantu mengatur gula darah, yaitu melalui perubahan gaya hidup yang mencakup pola makan dan olahraga.

Menurut Mulianah, pengelolaan penyakit diabetes yang paling efektif dimulai dengan lifestyle modification, yaitu perubahan pola makan dan rutinitas olahraga. Langkah pertama ini harus dilakukan pasien sebelum mempertimbangkan penggunaan obat-obatan.

Tidak ada komentar

Baca selengkapnya