Liputan6.com, Jakarta Setelah Lebaran, banyak orang yang cemas melihat angka kolesterol mereka meningkat akibat konsumsi makanan berlemak. Tak jarang, mereka memilih untuk membeli simvastatin, obat penurun kolesterol, tanpa berkonsultasi terlebih dahulu dengan dokter.
Padahal, penggunaan simvastatin haruslah berdasarkan resep dokter. Tanpa pengawasan yang tepat, risiko efek samping dan interaksi obat bisa membahayakan kesehatan.
Tidak ada komentar