Liputan6.com, Jakarta - Pernah mendengar tentang frugal living? Dalam bahasa Indonesia, frugal living bisa diterjemahkan sebagai gaya hidup hemat.
Meningkatnya biaya hidup di tengah ketidakpastian ekonomi serta sulitnya mencari kerja akhir-akhir ini, menerapkan gaya hidup hemat atau frugal living tampaknya bisa menjadi solusi. Namun, sebelum menerapkannya dalam keseharian, penting untuk lebih dulu memahami apa itu frugral living.
Tidak ada komentar