Menteri PPPA Dorong Perempuan Ambil Peran Dukung Program Cek Kesehatan Gratis
- kemarin, 18.13
- liputan6.com
- 0
Liputan6.com, Jakarta - Pengobatan untuk diabetes melitus tipe 2 kian menunjukkan kemajuan. Salah satunya perkembangan dari obat Sodium-Glucose Cotransporter-2 (SGLT-2) Inhibitor.
SGLT-2 inhibitor adalah obat yang efektif untuk diabetes mellitus tipe 2. Salah satu SGLT-2 inhibitor terbaru adalah Enavogliflozin yang merupakan SGLT-2 inhibitor pertama dari Korea yang dikembangkan secara mandiri.
Tidak ada komentar