Hampir 90 Persen Anak-Anak di Jawa Terpapar Kadar Timbal Tinggi, Waspadai Bahayanya

Hampir 90 Persen Anak-Anak di Jawa Terpapar Kadar Timbal Tinggi, Waspadai Bahayanya

Liputan6.com, Jakarta Kajian Kadar Timbal Darah (KTD) pada anak-anak di Pulau Jawa menunjukkan hasil yang sangat memprihatinkan. Temuan terbaru, hampir 90 persen anak memiliki KTD melebihi batas rekomendasi Organisasi Kesehatan Dunia (World Health Organization/WHO).

Dari prevalensi kontaminasi timbal di atas, 19 anak (3 persen) di antaranya, membutuhkan pemberian terapi.

Tidak ada komentar

Baca selengkapnya