Liputan6.com, Jakarta Apakah Anda sering merasa sulit tidur meski tubuh sudah di kasur? Jika diingat-ingat padahal seharian sudah lelah tapi kok tidak bisa langsung tidur ya.
Kabar baiknya, ada beberapa teknik yang membantu mempercepat proses seseorang tidur. Pertama-tama, ketahui bahwa kecepatan tertidur dipengaruhi oleh banyak faktor, seperti kualitas tidur malam sebelumnya, tingkat stres, serta kesehatan fisik dan mental.
Tidak ada komentar