Apa Boleh Makan Gorengan Saat Buka Puasa? Ini Jawaban Pakar

Apa Boleh Makan Gorengan Saat Buka Puasa? Ini Jawaban Pakar

Liputan6.com, Jakarta Gorengan merupakan pilihan takjil yang sangat populer untuk berbuka puasa di Indonesia. Setiap bulan Ramadan, berbagai jenis gorengan mudah ditemukan di pasar-pasar Ramadan dan pedagang kaki lima.

Tak hanya praktis dan ekonomis, gorengan ini juga menawarkan tekstur renyah di luar dan lembut di dalam, serta rasa gurih yang menggugah selera. Beberapa jenis gorengan yang sering dijadikan takjil antara lain pisang goreng, tempe mendoan, bakwan, tahu isi, dan risoles.

Tidak ada komentar

Baca selengkapnya