Liputan6.com, Jakarta Dinilai sukses menyediakan layanan valuta asing (valas) yang inovatif dan berbasis teknologi untuk seluruh nasabah, Bank Mandiri meraih penghargaan Best Foreign Exchange (FX) Bank 2025 dari Global Finance.
Direktur Treasury & International Banking Bank Mandiri, Eka Fitria, mengatakan bahwa penghargaan ini sekaligus menandai keberhasilan Bank Mandiri mempertahankan posisinya dalam memberikan layanan transaksi valas yang unggul.
Tidak ada komentar