Sektor Properti Indonesia Diprediksi Cerah, Pengembang Ini Tangkap Peluang
- hari ini, 16.55
- liputan6.com
- 0
Liputan6.com, Jakarta - Pemerintah Indonesia optimistis pertumbuhan ekonomi Indonesia mencapai 5 persen hingga akhir 2024. Sejumlah strategi akan dilakukan untuk genjot ekonomi pada akhir kuartal IV, salah satunya memperpanjang insentif fiskal.
Ekonomi Indonesia pada kuartal III 2024 mampu tumbuh sebesar 4,95% (yoy), 1,5% (qtq), atau sebesar 5,03% (ctc) di tengah masih tingginya ketidakpastian dan berbagai tantangan global yang masih membayangi, antara lain fragmentasi geoekonomi, ketegangan geopolitik, hingga proyeksi ekonomi global yang tumbuh 3,2% pada 2024 dan 2025, di mana masih di bawah rata-rata historis.
Tidak ada komentar