Rupiah Rabu Pagi Dibuka KO dari Dolar AS, Menanti Data Inflasi Amerika

Rupiah Rabu Pagi Dibuka KO dari Dolar AS, Menanti Data Inflasi Amerika

Liputan6.com, Jakarta Nilai tukar rupiah (kurs) terhadap dolar AS pada hari Rabu (12/6/2024) dibuka dengan pelemahan. Pada awal perdagangan pagi, rupiah dibuka merosot 12 poin atau 0,07 persen menjadi 16.303 per dolar AS, dibandingkan dengan posisi sebelumnya di 16.291 per dolar AS.

Dikutip dari Antara, Rabu (12/6/2024),pelemahan rupiah ini dipicu oleh beberapa faktor eksternal, di antaranya:

Tidak ada komentar

Baca selengkapnya