Liputan6.com, Jakarta - Menteri Perumahan dan Kawasan Permukiman (PKP) Maruarar Sirait mengaku pernah bekerja di perusahaan Grup Lippo, Siloam sebagai advisor dengan gaji Rp 100 juta per bulan.
Dia mengatakan, seluruh gajinya itu akan diserahkan untuk membantu penyelesaian masalah Apartemen Meikarta dengan para konsumennya. Hal itu disampaikan Ara, sapaan akrabnya dalam mediasi antara konsumen Meikarta dan bos Lippo Group, James Riyadi dan John Riyadi.
Tidak ada komentar