KKP Ajak Menko Luhut Kerja Sama Tangani Hambatan Ekspor Perikanan ke Eropa

KKP Ajak Menko Luhut Kerja Sama Tangani Hambatan Ekspor Perikanan ke Eropa

Liputan6.com, Jakarta - Kementerian Kelautan dan Perikanan (KKP) mengungkapkan ekspor produk perikanan Indonesia tumbuh hanya 1% pada semester I-2024.

Staf Ahli Menteri Bidang Ekologi dan Sumber Daya Laut Menteri KKP, Hendra Yusran Siri mengatakan, penurunan terjadi pada ekspor produk perikanan ke Amerika Serikat dan Jepang.

Tidak ada komentar

Baca selengkapnya