Jakarta Makin Macet, Apa Solusi Terbaik?

Jakarta Makin Macet, Apa Solusi Terbaik?

Liputan6.com, Jakarta Dalam beberapa tahun terakhir, pemerintah telah melakukan berbagai upaya untuk memperbaiki permasalahan transportasi di Jakarta, terutama untuk mengatasi kemacetan dan memperlancar pergerakan barang dan manusia, seperti pengembangan MRT, LRT, dan TransJakarta. Meski begitu, kemacetan masih menjadi masalah utama, dan pembenahan transportasi publik dianggap sebagai solusi yang sangat penting.

Calon Gubernur DKI Jakarta Pramono Anung memiliki visi mengatasi permasalahan integrasi transportasi di Jakarta. Menurut Pramono, integrasi transportasi seharusnya tidak hanya menghubungkan Jakarta dengan daerah penyangga di wilayah Jabodetabek, tetapi juga meluas hingga ke wilayah Jawa Barat seperti Cianjur dan Sukabumi.

Tidak ada komentar

Baca selengkapnya