Isi 43 Bendungan, Kementerian PUPR Bikin Hujan Buatan

Isi 43 Bendungan, Kementerian PUPR Bikin Hujan Buatan

Liputan6.com, Jakarta - Kementerian Pekerjaan Umum dan Perumahan Rakyat (PUPR) berkerjasama dengan Badan Meteorologi, Klimatologi, dan Geofisika (BMKG), Badan Riset dan Inovasi Nasional (BRIN), dan TNI AU dalam melaksanakan Teknologi Modifikasi Cuaca (TMC) guna menjaga debit tampungan air bendungan yang dikelola.

Kolaborasi ini dilakukan sebagai langkah antisipasi dan mitigasi terhadap dampak kekeringan pada musim kemarau 2024.

Tidak ada komentar

Baca selengkapnya