Sektor Properti Indonesia Diprediksi Cerah, Pengembang Ini Tangkap Peluang
- hari ini, 16.55
- liputan6.com
- 0
Liputan6.com, Jakarta - Presiden Joko Widodo (Jokowi) target menuntaskan proyek pengendalian banjir dan rob tahap II di Kota Semarang, Jawa Tengah pada Agustus 2024. Jokowi mengatakan, proyek tersebut diproyeksikan mampu menahan banjir rob yang terjadi dalam jangka waktu 30 tahun ke depan.
"Panjang untuk tanggul robnya ini sepanjang 3,6 km. Saya kira dalam jangka 30 tahun minimal bisa menahan rob yang terjadi. Saat ini baru dibangun, nanti kalau sudah rampung di bulan Agustus ini baru terlihat efektivitasnya," kata Jokowi dalam keterangan tertulis, Selasa (18/6/2024).
Tidak ada komentar