Pembangkit Terapung jadi Andalah Pemenuhan Kebutuhan Listrik Maluku saat Natal dan Tahun B...
- kemarin, 23.12
- liputan6.com
- 0
Liputan6.com, Jakarta - PT Pertamina Hulu Energi, selakuSubholding Upstream Pertamina, menemukan harta karun baru di area Kecamatan Mamosalato, Kabupaten Morowali Utara - Sulawesi Tengah. Penemuan ini berupa potensi sumberdaya migas di sumur Tedong (TDG)-001 oleh PT Pertamina EP Cepu.
Direktur Eksplorasi Pertamina Hulu Energi Muharram Jaya Panguriseng menjelaskan, pengeboran sumur Tedong (TDG)-001 merupakan rangkaian pengeboran di frontier area sekaligus pengembangan ekonomi kawasan Indonesia Timur setelah sebelumnya juga dilaksanakan pengeboran di sumur East Wolai (EWO)-001, West Wolai (WWO)-001, dan Julang Emas (JLE)-001.
Tidak ada komentar