Firma Akuntan Global RSM International Kantongi Pendapatan Rp 161 Triliun di 2024

Firma Akuntan Global RSM International Kantongi Pendapatan Rp 161 Triliun di 2024

Liputan6.com, Jakarta Firma akuntan publik dan konsultasi global RSM International mengantongi pendapatan sebesar USD 10 miliar sekitar Rp 161 triliun pada tahun 2024. Raihan ini tumbuh sebesar 6%.

Amir Abadi Jusuf, Chief Executive Partner RSM Indonesia, anggota dari RSM Internasional, menyampaikan bahwa pencapaian RSM secara global mencerminkan kepercayaan yang diberikan oleh klien terhadap layanan kami, serta komitmen kami dalam mendukung pertumbuhan bisnis.

Tidak ada komentar

Baca selengkapnya