Bos Freeport Undang Jokowi Resmikan Smelter Gresik Pekan Depan

Bos Freeport Undang Jokowi Resmikan Smelter Gresik Pekan Depan

Liputan6.com, Jakarta - Presiden Direktur PT Freeport Indonesia (PTFI) Tony Wenas mengatakan, fasilitas pengolahan konsentrat tembaga alias Smelter Freeport di Gresik telah siap berproduksi. Menurut perkiraannya, smelter tembaga tersebut bisa diresmikan oleh Presiden Joko Widodo (Jokowi) pada pekan depan.

"(Smelter Tembaga Freeport di Gresik) sudah beroperasi kan, dan sudah siap untuk produksi. Mudah-mudahan minggu depan bisa diresmikan oleh pak Presiden ya," kata Tony saat ditemui di Kantor Kementerian ESDM, Jakarta, Kamis (22/8/2024).

Tidak ada komentar

Baca selengkapnya