Harga Gas hingga Batu Bara Fluktuatif di 2025, Pasokan ke Pembangkit Listrik Aman?
- kemarin, 22.08
- liputan6.com
- 0
Liputan6.com, Jakarta - Bank Indonesia (BI) kembali mempertahankan suku bunga acuan di posisi 6,00 persen. Sementara itu, suku bunga Deposit Facility tetap sebesar 5,25 persen, dan suku bunga Lending Facility sebesar 6,75 persen pada Desember 2024.
"Rapat Dewan Gubernur (RDG) Bank Indonesia pada 17-18 Desember 2024 memutuskan untuk mempertahankan BI-Rate sebesar 6,00 persen, suku bunga Deposit Facility sebesar 5,25 persen, dan suku bunga Lending Facility sebesar 6,75 persen," ujar Gubernur BI Perry Warjiyo dalam konferensi pers di Kantor Pusat Bank Indonesia Thamrin, Jakarta, Rabu (18/12/2024)
Tidak ada komentar