Liputan6.com, Jakarta - Pelatih Newcastle United, Eddie Howe dikabarkan menderita penyakit pneumonia. Bahkan, ia sempat dilarikan ke rumah sakit pada Jumat 11 April 2025 lantaran kondisi kesehatannya menurun.
Dilaporkan BBC pada Senin 14 April 2025, kondisi Eddie Howe semakin membaik. Howe mengumumkan bahwa dirinya saat ini dalam masa pemulihan di rumah sakit setelah didiagnosis menderita pneumonia.
Tidak ada komentar