Wasekjen MUI Sebut Kinerja Kejagung Memberantas Megakorupsi Sangat Diapresiasi Publik

Wasekjen MUI Sebut Kinerja Kejagung Memberantas Megakorupsi Sangat Diapresiasi Publik

jpnn.com, JAKARTA - Wakil Sekjen Majelis Ulama Indonesia (MUI) Azul Tanjung mengapresiasi capaian kinerja Kejaksaan Agung (Kejagung) yang menjadi lembaga penegak hukum paling dipercaya publik.

Hal yang membuat kepercayaan terhadap Kejagung sangat tinggi adalah keberanian mengejar kasus megakorupsi dan pengembalian kerugian negara yang fantastis.

Tidak ada komentar

Baca selengkapnya