bali.jpnn.com, DENPASAR - Kepolisian dibuat resah dengan beredarnya berita penembakan yang dilakukan turis asing saat berlibur di Bali.
Dalam berita viral tersebut, seorang yang belum diketahui identitasnya menggunakan logo salah satu stasiun televisi swasta Indonesia dan menuliskan narasi bombastis.
Tidak ada komentar