jabar.jpnn.com, KOTA BANDUNG - Seorang pria diduga membakar karpet Masjid Nurul Huda, Kelurahan Sadang Serang, Kecamatan Coblong, Kota Bandung pada Kamis (15/5/2025) sore.
Kejadian ini menggemparkan warga sekitar dan rekaman videonya viral di media sosial.
Tidak ada komentar