UMKM Kopi dan Songket Khas Sumsel Naik Kelas Lewat Pendampingan Bank Daerah

UMKM Kopi dan Songket Khas Sumsel Naik Kelas Lewat Pendampingan Bank Daerah

Liputan6.com, Palembang - Usaha Mikro, Kecil dan Menengah (UMKM) di Sumatera Selatan (Sumsel) terus berkembang, mulai dari produksi hingga pemasaran. Namun banyak yang terkendala masalah permodalan, yang membuat langkah pelaku UMKM jalan di tempat.

Geliat Pemerintah Provinsi (Pemprov) Sumsel menggandeng bank daerah seperti Bank Sumsel Babel (BSB) dalam permodalan, membuat banyak UMKM di Sumsel terus berkembang dan naik kelas.

Tidak ada komentar

Baca selengkapnya