jpnn.com, JAKARTA - Kapolda Riau, Irjen Mohammad Iqbal meninjau dua lokasi lahan pertanian di Kabupaten Kampar, Selasa (28/1).
Peninjauan itu dilakukan untuk memastikan implementasi 8 Program Prioritas Presiden Republik Indonesia Prabowo Subianto berjalan dengan baik.
Tidak ada komentar