jabar.jpnn.com, KOTA BANDUNG - Persib Bandung kembali menelan kekalahan pada laga kedua AFC Championship League (ACL) 2. Tuan rumah Cina, Zhejiang FC mengalahkan Persib dengan skor 0 - 1.
Kesalahan fatal yang dilakukan bek senior Victor Igbonefo di babak kedua, berhasil dimanfaatkan lawan menjadi sebuah gol.
Tidak ada komentar