Soal Kecurangan Sistematis UTBK SNBT di Berbagai Kampus, Ini Tanggapan Unej

Soal Kecurangan Sistematis UTBK SNBT di Berbagai Kampus, Ini Tanggapan Unej

Liputan6.com, Jember - Pelaksanaan Ujian Tulis Berbasis Komputer - Seleksi Nasional Berdasarkan Tes (UTBK - SNBT) di kampus Universitas Jember (Unej) diwarnai praktik kecurangan. Hal ini diungkap oleh Panitia Pusat SNPMB dalam jumpa pers yang dilangsungkan secara daring pada Selasa (29/04/2025).

Kecurangan yang terjadi pada UTBK SNBT di kampus Unej bahkan ditengarai melibatkan orang dalam dan dilakukan secara matang. “Jadi ini bukan lagi kenakalan. Tetapi kecurangan yang terencana dan terstruktur,” ujar Ketua Umum Tim Penanggung Jawab Panitia SNPMB 2025, Eduart Wolok dalam jumpa pers tersebut.

Tidak ada komentar

Baca selengkapnya