Liputan6.com, Jakarta - Indeks Harga Saham Gabungan (IHSG) terkoreksi cukup dalam sebesar 4% dalam sepekan 17-21 Maret 2025 dan bertengger di level 6.258,179 pada akhir perdagangan, Jumat, 21 Maret 2025.
IHSG bahkan sempat terperosok lebih dari 5 persen pada akhir perdagangan sesi pertama pada Selasa, 18 Maret 2025, sehingga Bursa Efek Indonesia (BEI) terpaksa memberlakukan penghentian sementara atau trading halt selama 30 menit.
Tidak ada komentar