Sekda Sumsel Ikuti Rakor Virtual Tindak Lanjut Pengadaan CASN 2024 dengan Mendagri

Sekda Sumsel Ikuti Rakor Virtual Tindak Lanjut Pengadaan CASN 2024 dengan Mendagri

jpnn.com, PALEMBANG - Sekretaris Daerah Sumatera Selatan (Sekda Sumsel) Edward Candra mengikuti Rapat Koordinasi (Rakor) Tindak Lanjut Pengadaan CASN Tahun Anggaran 2024 secara virtual bersama Menteri Dalam Negeri (Mendagri) Tito Karnavian dari Command Center Pemprov Sumsel, Rabu (19/3) pagi.

Dalam kesempatan itu, Mendagri Tito Karnavian secara tegas meminta kementerian, lembaga maupun pemerintah daerah mendukung percepatan pengangkatan calon pegawai negeri sipil (CPNS) maupun calon pegawai pemerintah dengan perjanjian kerja (CPPPK) 2024 sesuai instruksi Presiden Prabowo Subianto yang telah disampaikan Menteri Sekretaris Negara Prasetyo Hadi pada Senin (17/3).

Tidak ada komentar

Baca selengkapnya