Sejumlah Wilayah di Jember Dilanda Banjir Setinggi 1 Meter, 120 KK Terdampak

Sejumlah Wilayah di Jember Dilanda Banjir Setinggi 1 Meter, 120 KK Terdampak

jatim.jpnn.com, JEMBER - Sejumlah wilayah di Kabupaten Jember dilanda banjir dengan ketinggian air mencapai 80 cm hingga satu meter pada Kamis (12/12) sore.

"Banjir terjadi di kawasan kota seperti Kecamatan Sumbersari dan Kaliwates, serta kawasan pinggiran di Kecamatan Umbulsari," kata Kepala BPBD Jember Widodo Julianto saat dikonfirmasi.

Tidak ada komentar

Baca selengkapnya