Rumah Sakit Milik Keluarga Umar Wirahadikusumah Mau IPO, Catat Harga dan Waktunya!

Rumah Sakit Milik Keluarga Umar Wirahadikusumah Mau IPO, Catat Harga dan Waktunya!

Liputan6.com, Jakarta - Bursa Efek Indonesia (BEI) akan kedatangan emiten baru dalam waktu dekat. Adalah PT Cipta Sarana Medika Tbk (DKHH) yang berencana untuk melakukan penawaran saham perdana (IPO) pada 8 Mei 2025.

Membanderol harga saham perdana di harga Rp 132 per saham, ini merupakan batas atas pada rentang harga yang ditawarkan dalam bookbuilding yakni Rp 100-132 per saham.

Tidak ada komentar

Baca selengkapnya