jpnn.com, JAKARTA - Sebanyak 9.000 pengunjung memadati Taman Margasatwa Ragunan (TMR), Jakarta Selatan pada hari pertama Lebaran atau Hari Raya Idulfitri 1446 Hijriah, pada Selasa.
“Antusiasnya lumayan tinggi ya, jam 9 udah nyampe 9.000 pengunjung dan ini kelihatannya masih terus berdatangan pengunjung kita,” kata Kepala Humas Taman Margasatwa Ragunan Wahyudi Bambang saat ditemui di Ragunan, Jakarta Selatan, Selasa.
Tidak ada komentar