jpnn.com - LUMAJANG - Pemerintah Kabupaten (Pemkab) Lumajang, Jawa Timur, mulai mengusulkan pengangkatan honorer menjadi PPPK Paruh Waktu.
Jumlah honorer yang diusulkan menjadi Pegawai Pemerintah dengan Perjanjian Kerja (PPPK) paruh waktu mencapai ribuan orang.
Tidak ada komentar